Beberapa calon pembeli ada yang menolak property indent. Mungkin, mereka belum tahu apa untungnya beli property indent.
Selain harga property indent yang jauh lebih murah dibanding membeli property siap huni, spek bangunan pun akan lebih bisa dikondisikan sesuai keinginan.
Property ready stock atau siap huni, biasanya terbangun 6-12 bln sebelumnya. Pembeli terima jadi apapun keadaanya. Dan itu tidak lagi disebut “rumah baru“, bisa jadi kondisi matrial bangunan ada yang sudah berubah direntang waktu terbangun dan akan dihuni. Mungkin sebagian kusennya sudah ada yang dimakan rayap, mungkin letak genteng ada yang bergeser, dan sebagainya. Walaupun tidak semua property siap huni demikian. Tapi pada intinya, kita harus menerima kondisi property siap huni bagaimanapun kondisinya.
Berbeda dengan property indent, apalagi property syariah, yang menggunakan akad wa’ad ghairu muljim (Janji Beli) terlebih dahulu.
Rose Sharia Residence, yang merupakan project perumahan persembahan PT. Bangun Syirkah Berkah, menerapkan akad ini. Rumah yang ditawarkan adalah indent, bukan siap huni.
Selain mendapatkan harga lebih murah dan negotiable, Rose Sharia Residence juga memahami keinginan customer agar mendapatkan kualitas bangunan dan desain rumah yang diinginkan.
Sebelum rumah akan mulai dibangun, tim Rose Sharia akan berdiskusi bersama pembeli. Menentukan spesifikasi bangunan rumahnya, mengikuti spek standar ataukah ada permintaan khusus. Rose Sharia memberikan keleluasaan jika customer memiliki desain khusus untuk rumahnya yang akan dibangun.
Setelah selesai terbangun dan akad serah terima bangunan, tim tehnik Rose Sharia akan memberikan garansi bangunan hingga 3 bulan. Jika ada hal yang kurang dari perjanjian awal, bisa kita perbaiki.
Bagaimana dengan Anda? Sudah booking unit di lokasi Kami?
Jika belum, jangan dulu…
Silahkan pelajari penawaran kami melalui marketing kepercayaan Anda dan ikuti acara survey serentaknya.